Detail Cantuman Kembali

XML

Gambaran Kejadian Fatigue Pada Pasien Gagal Ginjal Kronik Yang Menjalani Hemodialisa Di RSUD Pantura M.A Sentot Patrol


Proses terapi hemodialisa yang membutuhkan waktu lama dapat menimbulkan
stress fisik pada pasien. Kelelahan atau juga bisa disebut fatigue merupakan
keluhan utama yang dirasakan pada pasien hemodialisa. Hal ini dapat ditimbulkan
oleh beberapa hal diantaranya yaitu, pasien akan merasakan kelelahan, sakit
kepala dan keluar keringat dingin akibat tekanan darah yang menurun. Tujuan
penelitian ini adalah untuk mengetahui gambaran kejadian fatigue pada pasien
gagal ginjal kronik yang menjalani hemodialisa di RSUD Pantura M. A Sentot
Patrol menggunakan metode deskriptif dengan jenis penelitian kuantitatif.
Populasi dalam penelitian ini yaitu berjumlah 74 responden, adapun teknik
pengambilan sampel menggunakan purposive sampling dengan besar sampel
sebanyak 61 responden. Instrumen penelitian ini menggunakan lembar kuesioner
Fatigue Assasment Scale (FAS) yang sudah dimodifikasi. Hasil penelitian ini
didapatkan sebanyak 39 (63,9%) mengalami fatigue . Adapun berdasarkan umur <
50 tahun sebanyak 20 (66,7) responden mengalami fatigue , berdasarkan jenis
kelamin perempuan sebanyak 23 (67,6%) responden yang mengalami fatigue ,
dan berdasarkan hemoglobin, ≤ 8 mg/dl sebanyak 22 (64,7%) responden yang
mengalami fatigue . Berdasarkan lama menjalani hemodialisa ≥ 24 bulan sebanyak
17 (47,2%) responden yang mengalami fatigue .
kesimpulan dari penelitian ini lebih dari sebagian responden mengalami fatigue .
Saran ditunjukan untuk perawat agar memberikan edukasi pada pasien yang
menjalani hemodialisa ten
Wayunah - Personal Name
Eleni Kenanga Purbasary - Personal Name
Muhammad Adhi Prabowo - Personal Name
610.5 PRA g
610.5
Text
Indonesia
STIKes Indramayu
2023
Indramayu
LOADING LIST...
LOADING LIST...