Detail Cantuman Kembali
Faktor-faktor yang berhubungan dengan terjadinya pruritus pada pasien gagal ginjal kronik di Ruang Hemodialisa RSUD Indramayu Tahun 2018
Gagal ginjal kronik merupakan gangguan fungsi renal yang progresif dan irreversibel yang disebabkan oleh berbagai faktor yang merusak ginjal. Pada keadaan ini ginjal tidak mampu melakukan fungsinya sehingga membutuhkan terapi ginjal. Hampir 60-80 % pasien yang menjalani dialisis mengalami pruritus.
Tujuan penelitian ini untuk mengetahui faktor-faktor yang berhubungan dengan terjadinya pruritus pada pasien gagal ginjal kronik.Penelitian ini menggunakan pendekatan metode cross sectional. Sampel terpilih dengan teknik consequtive sampling dengan jumlah 94 responden. Hasil penelitian diketahui bahwa faktor kadar hemoglobin, kadar ureum, dan kepatuhanmenjalani hemodialisa tidak berhubungan dengan terjadinya pruritus (p value = > 0,05).
Saran untuk peneliti selanjutnya yaitu dapat menambahkan faktor-faktor lain yang diduga menjadi penyebab terjadinya pruritus dengan metode kohort.
Chintami Mustikawati
Muhammad Saefulloh - Personal Name
Eka Juwita Handayani - Personal Name
Chintami Mustikawati - Personal Name
Eka Juwita Handayani - Personal Name
Chintami Mustikawati - Personal Name
610.5 MUS f 2018
610.5
Skripsi Keperawatan
Indonesia
STIKes Indramayu
2018
Indramayu
LOADING LIST...
LOADING LIST...